Dalam kesempatan tersebut Gubernur NTT secara simbolis menyerahkan DIPA kepada Kejaksaan Tinggi, Pemerintah Provinsi NTT dan Pemerimtah Kabupaten Rote Ndao yang diikuti dengan penandatanganan Pakta Integritas dari 3 perwakilan penerima DIPA ini.
Tampak hadir pada kesempatan tersebut Wakil Gubernur NTT, Wakil Ketua DPRD NTT, Unsur Forkopimda Provinsi NTT, para bupati/walikota dan wakil bupati se- Provinsi NTT atau pejabat yamg mewakili, pimpinan satuan kerja kementerian/lembaga,pimpinan perangkat daerah lingkup pemerintah Provinsi NTT dan undangan lainnya.
![]()
![]()
